Hal Ini Tak Boleh Jadi Alasan, Mantan Pelatih Tunggal Putri Indonesia Beri Wejangan untuk BAM

By Fiqri Al Awe - Selasa, 12 Juli 2022 | 16:15 WIB
Wong Tat Meng (kanan) saat masih melatih tunggal putri Skotlandia Kisrty Gilmour.
BWF
Wong Tat Meng (kanan) saat masih melatih tunggal putri Skotlandia Kisrty Gilmour.

"Yang perlu dilakukan saat ini adalah mencari cara untuk meningkatkan kemampuan mereka hingga berprestasi di kejuaraan antarnegara."

Baca Juga: Ternyata Ini Kunci Chicho Aura Dwi Wardoyo Jadi Juara BWF World Tour Super 500 Pertama asal Papua

"Itulah yang perlu dipikirkan BAM dan jajaran pelatih mereka," pungkas Wong.

Wong Tat Meng sebelumnya pernah jadi pelatih tunggal putri Indonesia.

Perjalanan Wong di Pelatnas Cipayung berakhir cukup singkat.

Ia mengundurkan diri pada tahun 2012 setelah mengabdi selama kurang dari dua tahun saja.

Kendati singkat, Wong sangat dekat dengan para pemain.

Dilansir Juara.net dari Kompas.com, Wong mendapatkan banyak simpati karena dia lebih sering menemani para pebulu tangkis Indonesia bertanding ketimbang pelatih tunggal utama saat itu, Li Mao.

Baca Juga: PBSI Home Tournament - Dengan Tandem Baru, Kevin Sanjaya dan Marcus Gideon Sama-sama Menang


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Stadiumastro.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X