Dortmund Tersandung oleh Tim Promosi

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 11 September 2016 | 02:15 WIB
Penyerang Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang, gagal menaklukkan barisan pertahanan Red Bull Leipzig pada pekan kedua Bundesliga di Red Bull Arena, Leipzig, Sabtu (10/9/2016)
ROBERT MICHAEL/AFP
Penyerang Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang, gagal menaklukkan barisan pertahanan Red Bull Leipzig pada pekan kedua Bundesliga di Red Bull Arena, Leipzig, Sabtu (10/9/2016)

Namun, justru Leipzig-lah yang bisa mencetak gol pada menit ke-88 lewat gol pemain pengganti, Naby Keita.

Keita mengonversi umpan sesama pemain pengganti, Oliver Burke, lewat tendangan mengarah ke sudut gawang Borussia Dortmund. Skor 1-0 bertahan sampai akhir laga.

Dengan demikian, poin Dortmund tidak berubah dari pekan lalu, yaitu tiga poin dan melorot ke posisi delapan klasemen sementara.

Red Bull Leipzig: 32-Peter Gulasci; 23-Marcel Halstenberg, 33-Marvin Compper, 4-Willi Orban, 16-Lukas Klostermann; 31-Diego Demme, 13-Stefan Ilsanker; 7-Marcel Sabitzer (10-Emil Forsberg, 64'), 24-Dominik Kaiser (8-Naby Keita, 84'); 9-Yussuf Poulsen (19-Oliver Burke, 69'), 11-Timo Werner

Pelatih: Raphael Hassenhuettl

Borussia Dortmund: 38-Roman Buerki; 29-Marcel Schmelzer, 5-Marc Bartra, 25-Sokratis Papastathopoulos, 26-Lukas Piszczek; 18-Sebastian Rode, 33-Julian Weigl; 21-Andre Schuerrle, 10-Mario Goetze (13-Raphael Guerreiro, 71'), 27-Gonzalo Castro (7-Ousmane Dembele, 71'); 17-Pierre-Emerick Aubameyang (20-Adrian Ramos, 85')

Pelatih: Thomas Tuchel

Wasit: Wolfgang Stark

Hasil pertandingan Bundesliga, Jumat (9/9/2016) dan Sabtu (10/9/2016):

Schalke 04 0-2 FC Bayern (Robert Lewandowski, 81', Joshua Kimmich, 90+2')

Bayer Leverkusen 3-1 Hamburg SV (Joel Pohjanpalo, 79', 90+1', 90+4'; Bobby Wood, 58')


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : juara


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X