Terkena Pengaruh Buruk Ronaldo, James Rodriguez Bisa Ditampar Jika Perkuat Tim Lain

By Septian Tambunan - Jumat, 18 November 2016 | 05:32 WIB
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, menerima mobil Audi RS Quattro di Carlos Sainz Center, Madrid, Spanyol, 4 November 2016.
DENIS DOYLE/GETTY IMAGES
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, menerima mobil Audi RS Quattro di Carlos Sainz Center, Madrid, Spanyol, 4 November 2016.

Baca Juga:

"Semua orang bisa berselisih dengan rekan setimnya, tetapi menunjukkan gerak badan berlebihan ketika tidak dioper adalah cara terburuk yang dilakukan seorang pemain," kata Asprilla.

"Itu lah yang dilakukan Cristiano Ronaldo setiap minggunya," ucap Asprilla lagi.

Ketika jeda turun minum menghadapi Argentina, Rodriguez juga tertangkap kamera memprotes wasit di lorong pemain. Menanggapi hal tersebut, Asprilla justru menganggap perbuatan juniornya wajar.

"Apa yang terjadi di lorong pemain itu normal. Radamel Falcao dan David Ospina juga berdebat dengan wasit," ujar pria berusia 47 tahun itu.

Kekecewaan Asprilla terhadap Rodriguez cukup masuk akal. Apalagi, pilar Real Madrid itu merupakan andalan Kolombia.

Torehan 16 gol dan 12 assist dari 51 laga untuk timnas merupakan bukti sahih kontribusi Rodriguez di atas lapangan.


Editor : Aloysius Gonsaga
Sumber : Transfermarkt, ESPN


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X