Barcelona untuk Sementara ke Puncak Klasemen, Geser Madrid

By Minggu, 12 Februari 2017 | 00:08 WIB
Kiper Alaves, Fernando Pacheco, mencoba menahan bola yang diperebutkan dua penyerang Barcelona, Luis Suarez dan Lionel Messi, Sabtu (11/2/2017).
CESAR MANSO/AFP
Kiper Alaves, Fernando Pacheco, mencoba menahan bola yang diperebutkan dua penyerang Barcelona, Luis Suarez dan Lionel Messi, Sabtu (11/2/2017).


Barcelona untuk sementara naik ke peringkat pertama klasemen dengan koleksi 48 poin atau unggul dua angka atas Real Madrid yang baru bermain 19 kali. Real Madrid akan bertanding pada Minggu (12/2/2017) pukul 02.45 WIB.


Alaves 0-6 Barcelona (Luis Suarez 37', 68', Neymar 40', Lionel Messi 59', Alexis 63'-bunuh diri, Ivan Rakitic 65')

Alaves: 1-Fernando Pacheco, 4-Alexis, 5-Victor Laguardia, 15-Theo Hernandez, 22-Carlos Vigaray, 16-Dani Torres, 6-Marcos Llorente, 7-Ruben Sobrino, 25-Aleksandar Katai (10-Oscar Romero 57'), 23-Nenad Krsticic (21-Kiko 46'), 9-Christian Santos
Pelatih: Mauricio Pellegrino

Barcelona: 1-Marc-Andre ter Stegen, 24-Jeremy Mathieu, 23-Samuel Umtiti (Jordi Alba 66'), 19-Lucas Digne, 22-Aleix Vidal, 5-Sergio Busquets (Andres Iniesta 65'), 21-Andre Gomes (Sergi Roberto 71'), 4-Ivan Rakitic, 9-Luis Suarez, 11-Neymar, 10-Lionel Messi
Pelatih: Luis Enrique

Wasit: Carlos Clos


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : -


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X