Mimpi Buruk Apri/Fadia di Asian Games 2022 Jadi Motivasi Wakil Malaysia

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 30 Desember 2023 | 17:30 WIB
Sosok mimpi buruk Apriyani Fadia/Siti Fadia Silva Ramadhanti di Asian Game 2022, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota yang jadi sumber motivasi pebulu tangkis Malaysia, Anna Cheong.
TOMMY NICHOLAS/BOLASPORT.COM
Sosok mimpi buruk Apriyani Fadia/Siti Fadia Silva Ramadhanti di Asian Game 2022, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota yang jadi sumber motivasi pebulu tangkis Malaysia, Anna Cheong.

Meski begitu, dia tidak mau menyerah dengan keadaan.

Keinginan besar untuk tetap bermain membuatnya kekeuh menunda operasinya.

Secara heroik Hirota malah mampu melaju hingga ke babak perempat final.

Sayang, langkahnya bersama Fukushima dihentikan pasangan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan dalam pertandingan tiga gim penuh.

Setelah Olimpiade, pebulu tangkis berusia 29 tahun itu akhirnya menjalani cedera.

Setelah sembuh, dia tidak segera kembali ke performa terbaiknya.

Namun, pada tahun 2023 ini Fukushima/Hirota mulai menunjukkan taji mereka termasuk jadi runner up Indonesia Open dan China Masters.

Belakangan diketahui pebulu tangkis Negeri Sakura itu harus menepi kembali lagi-lagi karena cedera.

Fukushima pun didaftarkan asosiasi bulu tangkis Jepang ke Thailand Masters 2024 dengan pasangan baru yakni, Riko Kiyose.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Thestar.com.my


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X