SEJARAH HARI INI - Start Paling Ngebut Lionel Messi dan Barcelona di Liga Spanyol

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 1 Desember 2023 | 06:00 WIB
Lionel Messi mencetak gol dalam laga Liga Spanyol antara Barcelona vs Athletic Bilbao di Camp Nou, 1 Desember 2012.
LLUIS GENE/AFP
Lionel Messi mencetak gol dalam laga Liga Spanyol antara Barcelona vs Athletic Bilbao di Camp Nou, 1 Desember 2012.

Tambahan 2 gol di laga melawan Bilbao membuat La Pulga mengoleksi 190 gol.

Angka itu membuat Lionel Messi menyamai rekor Cesar Rodriguez sebagai raja gol Barcelona di LaLiga sepanjang sejarah.

Pada selang 1942-1955, Rodriguez mencetak 190 gol buat El Barca.

Setelah melewati rekor start paling kencang yang tadinya dipegang Real Madrid, Barcelona terus mempertajam catatannya.

Setelah laga melawan Bilbao itu, Barca mengalahkan 5 lawan lagi untuk mengukir 18 kemenangan dan 1 hasil imbang dalam 19 laga pertama Liga Spanyol.

Laju perolehan poin Barcelona baru terhenti pada pekan ke-20.

Saat itu mereka dikalahkan Real Sociedad 2-3 di San Sebastian.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Juara.net


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X