Rekap Hasil Kumamoto Masters 2023 - Melayangnya Peluang All Indonesian Final di Sektor Ganda Putra, Merah-Putih Tersisa Dua Wakil

By Fiqri Al Awe - Kamis, 16 November 2023 | 15:44 WIB
Rekap hasil Kumamoto Masters 2023 menampilkan kekalahan dua ganda putra Indonesia termasuk, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo yang memupuskan peluang All Indonesian Final, di mana asa bawa pulang gelar dijaga sektor tunggal.
PBSI
Rekap hasil Kumamoto Masters 2023 menampilkan kekalahan dua ganda putra Indonesia termasuk, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo yang memupuskan peluang All Indonesian Final, di mana asa bawa pulang gelar dijaga sektor tunggal.

WS: Gregoria Mariska Tunjung (6) vs Kim Ga-eun (Korea Selatan), 23-21, 21-12.

MS: Jonatan Christie (6) vs Su Li Yang (Taiwan), 19-21, 21-11, 22-20.

MD: Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs He Ji Ting/Ren Xiang Yu (China), 10-21, 17-21.

MD: Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (China/7), 19-21, 13-21.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X