Rekap Hasil French Open 2023 - Peluang Indonesia Bawa Pulang Gelar Juara di Dua Sektor Sekaligus Terbuka Lebar

By Fiqri Al Awe - Minggu, 29 Oktober 2023 | 04:07 WIB
Rekap hasil French Open 2023 jaga asa Indonesia kawinkan juara di dua sektor, termasuk tunggal putra, Jonatan Christie.
PP PBSI
Rekap hasil French Open 2023 jaga asa Indonesia kawinkan juara di dua sektor, termasuk tunggal putra, Jonatan Christie.

Baca Juga: Ranking BWF Terbaru - Pawang Gregoria Masuk 10 Besar, An Se-young Kokoh di Puncak

Jonatan rencananya bakal menghadapi Li Shi Feng di partai puncak

Di sisi lain, pertandingan kontra Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen menanti Fikri/Bagas.

Berikut ini rekap hasil French Open 2023 lengkap untuk wakil Indonesia:

WD: Liu Sheng Shu/Tan Ning (China) vs Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, 21-15, 17-21, 21-14.

MD: He Ji Ting/Ren Xiang Yu (China) vs Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, 16-21, 21-19, 20-22.

MS: Loh Kean Yew (Singapura) vs Jonatan Christie, 18-21, 13-21.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X