Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2022 - Tak Diberi Kemenangan, Indonesia Kandas di Tangan China

By Fiqri Al Awe - Jumat, 29 September 2023 | 11:16 WIB
Hasil bulu tangkis Asian Games 2022 menampilkan kekalahan Indonesia di tangan China yang mana wakil Merah Putih tak diberi satu angka pun.
PBSI
Hasil bulu tangkis Asian Games 2022 menampilkan kekalahan Indonesia di tangan China yang mana wakil Merah Putih tak diberi satu angka pun.

Sayang, sang lawan yang di peringkat ke-5 masih terlalu kuat.

Dia pun harus menyerah kalah 15-21 dan 19-21.

Dengan demikian Indonesia kalah 0-3 dari China atau tanpa kemenangan angka satu pun.

Berikut ini adalah hasil bulu tangkis Asian Games 2022 sektor beregu putri Indonesia vs China:

WS1: Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) vs Chen Yu Fei (China), 14-21 dan 12-21.

WD1: Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia) vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (China), 12-21, 21-19, dan 20-22.

WS2: Putri Kusuma Wardani (Indonesia) vs He Bing Jiao (China), 15-21 dan 19-21.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Hangzhou2022.cn


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X