Senangnya Eks Pembalap MotoGP Lihat Perjuangan Tak Kenal Lelah Mario Aji pada Moto3 India 2023

By Fiqri Al Awe - Senin, 25 September 2023 | 13:30 WIB
Eks pembalap MotoGP yang kini jadi bos Honda Team Asia, Hiroshi Aoyama menyukai perjuangan keras Mario Aji di Moto3 India 2023.
GARETH HARFORD/HONDA TEAM ASIA
Eks pembalap MotoGP yang kini jadi bos Honda Team Asia, Hiroshi Aoyama menyukai perjuangan keras Mario Aji di Moto3 India 2023.

Baca Juga: Kesialan Murid Valentino Rossi di MotoGP India 2023 dari Sudut Pandang Fabio Quartararo

"Soal Mario, dia dihadapkan dengan balapan yang rumit," kata Aoyama.

"Dia harus bertarung dengan banyak sekali pembalap."

"Meski demikian, dia tidak mau menyerah."

"Kami senang dengan perjuangannya bersama dengan tim," tambahnya.

Selanjutnya, Mario bakal kembali beraksi pada 29 September sampai 1 Oktober di Moto3 Jepang 2023.

Baca Juga: Hasil Moto2 India 2023 - Diwarnai Insiden Bertubi Hingga Kibaran Bendera Merah, Pedro Acosta Juara di Tanah Bollywood


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Honda Team Asia


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X