UFC Vegas 70 - Kisah Pertarungan Utama yang Nyaris Tak Terjadi

By Fiqri Al Awe - Jumat, 24 Februari 2023 | 07:30 WIB
Poster UFC Vegas 70 yang menyuguhkan bentrokan Nikita Krylov vs Ryan Spann sebagai duel utama.
TWITTER.COM/@BIGMARCEL24
Poster UFC Vegas 70 yang menyuguhkan bentrokan Nikita Krylov vs Ryan Spann sebagai duel utama.

Baca Juga: Sindiran Sepupu Khabib untuk Para Pemburu Raja Islam Makhachev

"Saya harus bertarung, dan pertama saya menyebut nama Jan (Blachowicz)."

"Dan setelah itu saya digaransikan dapat duel perebutan tempat penantang utama."

"Kemudian saya bertarung saat itu untuk gelar kelas interim."

"Jadi begini, Magomed (Ankalaev) disabung dengan Glover untuk interim, lalu saya akan melawan pemenangnya."

"Karena mereka tahu sang juara bakal menepi dalam waktu lama," sambungnya.

Menghadapi Nikita Krylov di UFC Vegas 70, Spann mengaku dirinya belum mengetahui cara bertarung dari calon lawannya.

Meski begitu, dia sama sekali tidak memperdulikannya.

Yang terpenting bagi jagoan asal Amerika Serikat tersebut adalah tampil bersenang-senang dan tetap tenang.

"Saya tidak tahu gaya bertarungnya," ungkapnya.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : MMAjunkie.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X