Bentrokan kontra Nick Diaz Terbesar buat Conor McGregor, Dua Sosok Ini Lawan yang Lebih Masuk Akal

By Reinaldo Suryo Negoro - Rabu, 4 Januari 2023 | 10:00 WIB
Jagoan kelas bantam UFC, Sean O'Malley (kiri), berpose bersama Conor McGregor (kanan).
INSTAGRAM @SUGASEANMMA
Jagoan kelas bantam UFC, Sean O'Malley (kiri), berpose bersama Conor McGregor (kanan).

Selain itu, kakak dari Nate Diaz tersebut juga terlihat sudah ogah-ogahan untuk berlaga saat dirinya menyatakan menyerah dalam duel kontra Robbie Lawler di UFC 266.

Baca Juga: Conor McGregor Mau Perebutkan Sabuk Juara Tinju, Jake Paul Yakin Cuma Butuh Satu Tangan Buat Bikin KO

Sean O'Malley lantas menyibak duel yang lebih realistis untuk diambil Conor McGregor jika kembali nanti.

Di kategori ini, ada dua sosok petarung dari dua kelas yang berbeda.

Sosok pertama adalah Jorge Masvidal yang berasal dari kelas welter.

Orang kedua adalah petarung kelas ringan, Michael Chandler.

"Tetapi, Jorge Masvidal dan Michael Chandler adalah pertarungan yang realistis."

"Kendati demikian, mereka bukan lawan yang mudah," pungkas jagoan asal Montana.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MMANews.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X