Sulit dan Menarik, Divisi UFC Ini bak Perang Dunia bagi Khabib Nurmagomedov

By Fiqri Al Awe - Kamis, 1 Juli 2021 | 21:15 WIB
Mantan petarung UFC, Khabib Nurmagomedov.
TWITTER.COM/UFCNEWS
Mantan petarung UFC, Khabib Nurmagomedov.

"Sungguh komposisi divisi yang luar biasa. Bukan hanya dari mereka (Rusia), tetapi juga dari para petarung Brasil."

"Sebagai contoh dari petarung hebat Brasil, coba lihat Charles Oliveira (juara kelas ringan saat ini) atau tengok juga Rafael Dos Anjos (petarung ranking ke-7)."

"Jagoan-jagoan Amerika Serikat yang sangar juga banyak muncul di kelas ini. Ada Dustin Poirier, Justin Gaethje, dan Michael Chandler."

"Ini seperti perang dunia. Rusia, Amerika Serikat, dan Brasil," tandasnya.

Pada akhirnya, Khabib membuat prediksi menarik soal kelas ringan UFC.

Dalam terawangannya, Khabib yakin bahwa akan ada hal luar biasa pada akhir tahun 2021.

"Jadi saya pikir, akan ada hal menarik yang terjadi pada akhir tahun mendatang," tutup Khabib membuat penasaran.

Baca Juga: Meski Mustahil, Khabib Berikan Prediksi Duel Kamaru Usman vs GSP

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : essentiallysports.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X