Penurunan Anggaran Signifikan di Kemenpora RI

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 17 November 2019 | 18:56 WIB
Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga, Gatot S. Dewabroto saat ditemui di sela-sela acara IDBYTE ESPORTS 2019 di ICE BSD, Jumat (13/9/2019).
FIRZIE A. IDRIS/BOLASPORT.COM
Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga, Gatot S. Dewabroto saat ditemui di sela-sela acara IDBYTE ESPORTS 2019 di ICE BSD, Jumat (13/9/2019).

Adapun Cluster III unuk cabang peraih medali Asian Games 2018 dan emas SEA Games 2017, dan Cluster IV untuk peraih medali SEA Games 2017 dan yang belum berprestasi.

Baca Juga: Malaysia Vs Timnas Indonesia - 85 Ribu Tiket di Bukit Jalil Habis Terjual

"Meski Kemenpora memahami sebagian besar pengurus cabang olahraga kecewa, memang tidak ada pilihan karena anggaran terbatas. Oleh sebab itu, mereka diharapkan mencari sumber anggaran lain," ujar Gatot.

Gatot juga mengingatkan bahwa SEA Games 2019 bukan ajang prioritas Indonesia, meski tetap layak dianggap sebagai ajang olahraga penting.

"Target utama Indonesia bukan SEA Games, melainkan pada Asian Games dan Olimpiade. SEA Games tetap penting karena menjadi kesempatan atlet junior untuk ikut ajang multi-event," tutur dia menjelaskan.


Editor : Firzie A. Idris


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X