5 Prospek Panas dari Piala AFF U-19 2016

By Segaf Abdullah - Senin, 26 September 2016 | 16:22 WIB
Aksi gelandang Indonesia U-19, Pandi Ahmad Lestaluhu (kiri), dalam laga kontra Laos U-19 di Vietnam Youth Training Center, Hanoi, Minggu (18/9/2016).
DOK. PSSI
Aksi gelandang Indonesia U-19, Pandi Ahmad Lestaluhu (kiri), dalam laga kontra Laos U-19 di Vietnam Youth Training Center, Hanoi, Minggu (18/9/2016).

Dalam tujuh laga selama turnamen, penggemar olahraga kriket tersebut hanya absen dua kali mencetak gol.

Berkat penampilan apik di level klub, Blackwood juga sudah menorehkan debutnya bersama Australia U-23 yang berlaga di Piala AFC U-23 2016.

2. Supachai Jaided (17 tahun, striker Thailand U-19)


Penampilan striker Thailand U-19, Supachai Jaided (kanan), saat membantu timnya mengalahkan Laos U-19 2-1 pada fase grup Piala AFF U-19 2016 di Stadion Hang Day, Hanoi, Vietnam, 12 September 2016.(DOK. FOOTBALLCHANNEL.ASIA)

Kendati masih berusia 17 tahun, Piala AFF U-19 2016 adalah turnamen kedua buat Supachai Jaided.

Sebelumnya, pemain asal klub Thai League, Super Power Samut Prakan FC, itu sukses membawa Thailand U-19 menjuarai Piala AFF U-19 2015 dan berhasil mencetak tiga gol.

Pada jilid 2016, lima gol yang dicetak Supachai rupanya belum mampu mengulang prestasi Thailand tahun lalu. Termasuk trigolnya saat Thailand U-19 memangkas Australia U-19 5-1 pada fase grup.

Raihan golnya tersebut hanya berselisih satu dengan top scorer turnamen, George Blacwood, yang mengoleksi enam gol.

Menilik rekam jejaknya, Supachai boleh dibilang merupakan satu pemain asal Asia Tenggara yang memiliki prospek panas di masa mendatang.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : juara


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X