Obituari - Juara Wimbledon 1998 Berpulang karena Kanker

By Diya Farida Purnawangsuni - Senin, 20 November 2017 | 17:47 WIB
Petenis tunggal putri asal Republik Ceska, Jana Novotna, melakukan selebrasi bersama trofi Wimbledon yang diraihnya seusai mengalahkan Nathalie Tauziat (Prancis) pada laga final, 4 Juli 1998.
PASCAL PAVANI/AFP PHOTO
Petenis tunggal putri asal Republik Ceska, Jana Novotna, melakukan selebrasi bersama trofi Wimbledon yang diraihnya seusai mengalahkan Nathalie Tauziat (Prancis) pada laga final, 4 Juli 1998.

Selain merengkuh satu titel Grand Slam untuk nomor tunggal putri, Novotna juga meraih 12 gelar Grand Slam pada nomor ganda putri dan empat titel Grand Slam untuk nomor ganda campuran.

Pada 2005, Novotna diperkenalkan sebagai salah satu anggota Tennis Hall of Fame.

Selamat jalan, Jana Novotna.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X