Ketika Jusuf Kalla Memaklumi Test Event Asian Games 2018 yang belum Optimal

By Nugyasa Laksamana - Sabtu, 10 Februari 2018 | 23:25 WIB
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengunjungi ruang Main Operation Center di Kantor Inasgoc, Jakarta, Rabu (31/1/2018).
INASGOC
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengunjungi ruang Main Operation Center di Kantor Inasgoc, Jakarta, Rabu (31/1/2018).

Selain kemacetan, sempat terjadi pula kebocoran atap dan korsleting listrik di Hall Basket Senayan.

Baca juga: Mantan Tim Lewis Hamilton Ingin Lakukan Reuni dengan Sang Pebalap

Insiden korsleting listrik di Hall Basket Senayan membuat pertandingan cabang olahraga basket hari ini ditunda sampai esok hari.

Ada pula atlet yang mengeluhkan miskomunikasi dari panitia saat hendak masuk ke Wisma Atlet Kemayoran jelang test event pada beberapa hari yang lalu.

Mereka sampai harus menunggu berjam-jam untuk masuk ke wisma karena belum memiliki ID Card yang sebenarnya memang belum diterima oleh para atlet dan ofisial.

Akan tetapi, di balik berbagai masalah, tetap ada sejumlah aspek yang mendapatkan pujian, salah satunya soal makanan di Wisma Atlet Kemayoran.

Hampir semua atlet mengakui betapa lezatnya makanan yang tersedia di Wisma Atlet Kemayoran.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X