Maverick Vinales Kecewa dengan Hasil Tes Pramusim di Thailand

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 19 Februari 2018 | 10:32 WIB
Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales, menyeka keringat di wajahnya saat beristirahat pada hari pertama tes pramusim MotoGP 2018 di Sirkuit Internasional Sepang, Malaysia, 28 Januari 2018.
MOHD RASFAN/AFP PHOTO
Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales, menyeka keringat di wajahnya saat beristirahat pada hari pertama tes pramusim MotoGP 2018 di Sirkuit Internasional Sepang, Malaysia, 28 Januari 2018.

(Baca Juga: Tes Pramusim MotoGP 2018 - Red Flag Sempat Berkibar Usai Kedatangan Tamu Tak Diundang)

Vinales akhirnya tidak dapat memperbaiki waktu putaran bagus yang dicatatkannya pada hari kedua tes, Sabtu (17/2/2018).

Pada hari itu, dia mencatat waktu putaran terbaik 1 menit 30,274 detik. Adapun, pada hari ketiga, Vinales hanya mampu membukukan waktu putaran terbaik 1 menit 30,590 detik.

Catatan waktu putaran terbaik Maverick Vinales itu terpaut hampir 0,5 detik dari waktu putaran terbaik tes pramusim Thailand yang ditorehkan pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa (1 menit 29,781 detik).

 

Berikut daftar sponsor jersey The Big Six Liga Inggris beserta nilai dan durasi kontraknya. . #chelsea #manchestercity #manchesterunited #liverpool #tottenham #arsenal #ligainggris #premierleague

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X