Kisah Hutan Bunuh Diri di Jepang yang Konon Disebut Sebagai Tempat Mati Paling Sempurna

By Intisari Online - Minggu, 29 April 2018 | 16:00 WIB
Hutan Aoikigahara, tempat favorit bunuh diri di Jepang
Pinterst
Hutan Aoikigahara, tempat favorit bunuh diri di Jepang

Menurut keyakinan sekitar di hutan tersebut juga ada Hantu yang mereka yakini tinggal di hutan Aokigahara, dan bersemayam di pohon-pohon tersebut.

Hantu tersebut konon bernama Yurei, sebutan yang disematkan untuk seorang yang meninggaldengan perasaan benci, marah, sedih, dan dendam yang teramat dalam.

Hal inilah yang membuat Yurei bergentayangan dan memebisiki orang-orang yang akan bunuh diri di hutan tersebut, para ahli spiritual juga meyakinini jika jiwa-jiwa pelaku bunuh diri telah merasuki pohon-pohon di hutan tersebut.

Namun ,pemerintah juga berupaya untuk mengurangu dan berusaha menutupi angka bunuh diri di Aokihara untuk mengubah reputasinya.

Bebebrapa cara unikpun dilakukan seperti membuat tulisan motivasi dan tanda jalur di sekitaran hutan untuk memikirkan kembali keluarga dan membatalkan niatan untuk bunuh diri.

Meski hutan ini sangat mengerikan dengan cerita yang berkembang didalamnya, sebenranya potensi alamnya sangat bagus dengan pemandangan hijau dan pohon-pohon yang menjulang yang berusia ratusan tahun.

Bahkan hutan ini juga dijadikan tempat wisata bagi orang-orang yang ingin mencari ketenangan, selain itu didalamnya juga terdapat beberapa gua yang didalamnya dipenuhi es. (Afif khoirul M)


Editor :
Sumber : Pesta Asia


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X