4 Takjil Negara Peserta Asian Games 2018 Ini Menggiurkan Banget, Intip, Yuk!

By Sajian Sedap - Senin, 21 Mei 2018 | 13:38 WIB
Makanan berbuka negara peserta Asian Games 2018
migrationology.com
Makanan berbuka negara peserta Asian Games 2018

Sajian yang satu ini tidak bisa dimakan sendirian.

Pasalnya mansaf ini adalah nasi dengan lauk daging domba atau ayam dan disajikan dalam satu piring besar.

Dagingnya di masak dengan yogurt dan dicampur dengan roti Arab, kemudian ditaburkan kacang kenari.

Ada satu aturan yang harus diikuti dalam menikmati mansaf, yaitu tidak boleh makan dengan sendok alias harus pakai tangan kanan!

(Baca juga: Selalu Terlihat Glamour, Sahur Pertama Keluarga Ashanty Ternyata Sederhana Banget, Contek, Yuk!)

(Baca juga: Tanpa Ribet, Ayam Suwir Masak Kemangi Bisa Kita Buat Untuk Menu Sahur Lezat Besok Pagi)

4. Shorbet Adas – Irak

Bagi orang Irak, Ramadhan pasti tidak akan lengkap tanpa adas.

Adas adalah sup kacang merah yang biasanya dinikmati dengan roti baguette.

Orang Irak memilih adas karena cara membuatnya mudah, namun penuh dengan nutrisi.


Editor :
Sumber : etoninstitute.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X