Bukan Pempek, Ternyata Ini Menu Buka Puasa Langka yang Selalu Jadi Incaran Warga Palembang

By Sajian Sedap - Senin, 28 Mei 2018 | 14:06 WIB
Ragit, makanan berbuka puasa khas Palembang
ngidangbuko.wordpress.com
Ragit, makanan berbuka puasa khas Palembang

Kita harus memesan terlebih dahulu dalam jumlah tertentu.

Dilansir ksmtour.com, di luar bulan puasa ragit hanya dijual oleh pedagang komunitas Arab.

Mereka biasa ditemukan di Kota Baru, Pasar Kuto, atau daerah Sayangan.

Karena itu ragit jadi menu yang wajib ada saat bulan Ramadan.

Pasalnya, hanya momen itu saja kita dapat menikmati gurihnya ragit.

Selain ragit, ada beberapa makanan lain yang jadi menu berbuka khas Palembang.

Diantara lain ada beluluk atau kolang-kaling, burgo, otak-otak, celimpungan, dan srikayo atau ketan srikaya.

 

Demikian penjelasan mengapa ragit bisa disebut makanan langka.

Jadi buat Anda yang sedang berada di Palembang saat bulan Ramadan, jangan lupa mencoba ragit, ya! (MA/Berbagai sumber)

Foto dok. ngidangbuko.wordpress.com

(Baca juga: Raisa Dapat Tips Praktis Menyiapkan Sahur Dari Ibunya, Boleh Dicoba Juga, Nih!)

(Baca juga: Ini Dia Perbedaan Hasil dalam Membuat Bakwan Goreng dengan Jenis Tepung Berbeda!)


Editor :
Sumber : Berbagau sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X