Olahraga Sekali dalam Seminggu, Apakah Efektif untuk Kesehatan Tubuh?

By Bobo ID - Senin, 28 Mei 2018 | 15:54 WIB
Kita bisa lakukan olahraga permainan atau bisa juga lakukan olahraga biasa.
Pixabay
Kita bisa lakukan olahraga permainan atau bisa juga lakukan olahraga biasa.

Maka itu, olahraga sekali seminggu juga tetap akan membuat kita sehat.

Apakah Efektif?

Namun begitu, olahraga seperti ini tidak efektif untuk tubuh kita.

Itu karena metabolisme yang dihasilkan tubuh setelah berolahraga hanya akan bertahan selama dua hari.

Jadi, kalau misalnya kita berolahraga di hari Sabtu, metabolisme tubuh akan tetap terjaga sampai hari Minggu.

Sedangkan saat hari Senin, kalau kita tidak berolahraga, maka metabolisme tubuh kita akan menurun.

Maka itu, usahakan kita berolahraga tiga sampai lima kali dalam seminggu, lebih bagus lagi kalau setiap hari.

Dengan begitu, metabolisme tubuh kita akan tetap terjaga dengan baik.


Editor :
Sumber : bobo.id


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X