Wajib Dihindari, Ternyata Kebiasaan Makan Ini yang Bikin Selulit Jadi Tambah Parah!

By Sajian Sedap - Kamis, 31 Mei 2018 | 14:52 WIB
Kebiasaan makan penyebab selulit.
consumerhealthdigest.com
Kebiasaan makan penyebab selulit.

Mengonsumsi banyak garam bisa menyebabkan pembengkakan pada kulit dan juga mendorong terbentuknya selulit.

Jadi kalau sudah bermasalah dengan selulit, ada baiknya menghindari makanan asin.

(Baca juga: Setelah Menikah, 4 Artis Ini jadi Jago Banget Masak! Padahal Awalnya Ada yang Tidak Tahu Jahe, Lo!)

(Baca juga: Kode Rahasia Kerajaan Inggris, Lihat yang Terjadi Kalau Ratu Elizabeth Menaruh Tasnya di Meja Makan)

4. Diet yang tidak stabil

Kalau sudah berniat ingin diet, maka Anda harus melakukannya dengan sungguh-sungguh.

Ketika berat badan sudah turun, ada baiknya dipertahankan dan bukan makan dengan bebas.

Hal itu bisa membuat berat badan naik dan turun sehingga bisa berpengaruh kepada kulit.

Soalnya kolagen pada kulit tidak bisa menyesuaikan diri untuk merenggang dan merapat.

Jadi saat berat badan turun, kemungkinan besar akan terbentuk selulit.


Editor :
Sumber : eatthis.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X