Begini Etika Penggunaan Sumpit di Berbagai Negara Asia, Salah Satunya Tidak Boleh Ditusuk ke Makanan

By Sajian Sedap - Senin, 4 Juni 2018 | 14:03 WIB
Etika penggunaan sumpit di berbagai negara.
vanghe.blogspot.com
Etika penggunaan sumpit di berbagai negara.

Hal itu jadi terlarang karena semua posisi sumpit tersebut dilakukan pada upacara pemakaman sehingga tidak boleh dibawa ke kebiasaan makan sehari-hari.

Jika menggunakan sumpit bambu, adalah hal yang tidak sopan untuk menggosokkan sumpit setelah dipisahkan karena menggambarkan sumpit yang murah.

(Baca juga: Dengan Resep Teruji ini, Tom Yam Soup Buatan Kita Pasti Enak)

(Baca juga: Bukan Berlian Atau Tas Mahal, Ini yang Raffi Ahmad Berikan Sampai Nagita Slavina Sumringah, So Sweet)

2. China

Jangan mengetuk sumpit hingga berbunyi pada mangkuk saat makan karena hanya pengemis yang melakukan itu untuk menarik perhatian.

Potong makanan seperti daging atau tahu dengan sendok dan bukan dengan sumpit.

Kita juga tidak boleh menunjuk seseorang dengan menggunakan sumpit.

Orang tua juga harus mengajarkan anak mereka cara memegang sumpit yang benar karena hal itu menggambarkan bagaimana cara orang tua mendidik anak.

Kemudian jangan ‘menggali’ makanan dengan sumpit karena itu bisa diartikan sebagai menggali kubur sendiri dan menggambarkan kemiskinan.


Editor :
Sumber : everythingchopsticks.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X