Casemiro Beberkan Alasannya Tinggalkan Seteru Barcelona dan Gabung Manchester United

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 8 Juli 2023 | 17:15 WIB
Tiga pemain Manchester United, Casemiro, Lisandro Martinez, dan Raphael Varane berusaha mengincar bola dalam laga Liga Inggris kontra Liverpool di Stadion Anfield, Minggu (5/3/2023). (PAUL ELLIS/AFP)

Baca Juga: Nomor Keramat Manchester United Idaman Garnacho Melayang, Gara-gara Dikantongi Asnawi?

"Jika tiga tahun lagi, saya takkan pergi ke tim besar lainnya."

"Ambisi untuk berpindah ke tim besar dan bergabung dengan tim kuat lain takkan ada lagi," imbuhnya.

Gelandang bertahan asal Brasil itu langsung nyetel bersama Setan Merah.

Di musim 2022-2023, dia tampil cukup menjanjikan.

Pemain berusia 31 tahun ini manggung 51 kali bersama Manchester United.

Tujuh gol berhasil Casemiro lesatkan, dan enam assist telah dia berikan.

Rapornya versi Robbie Savage juga tergolong memuaskan.

"Saat Anda punya Luka Modric dan Toni Kroos di tim, Anda akan merasa dia hanya bermain saja," bedah Robbie Savage.

"Tetapi, yang dia tampilkan lebih dari itu."