MotoGP Belanda 2023 - Kode Marc Marquez Soal Masa Depannya di Honda

By Ananda Lathifah Rozalina - Sabtu, 24 Juni 2023 | 14:45 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez (MOTOGP.COM)

"Saya ingin bekerja dengan mereka untuk meningkatkan masa depan dan mengembangkan proyek kami."

"Saya di sini untuk bekerja dengan mereka."

Baca Juga: MotoGP Belanda 2023 - Kiamat Karier Marc Marquez Makin Dekat? Kecelakaan Lagi Hingga Badan Remuk Rasanya

"Saat ini, tentu saja saya di sini bekerja dengan mereka dan seperti yang saya katakan, bekerja denan mereka berarti proyek tahun depan."

"Tahun ini tidak akan banyak merubah kehidupan, komprominya maksimal," terang Marquez.

Di sisi lain, Honda tampak memahami jika Marquez tengah dalam kesulitan dan tidak bahagia.

Manajer tim Repsol Honda, Alberto Puiq menuturkan jika Marquez jelas tidak sedang baik-baik saja dengan segala insiden yang menimpanya.

Tapi, ia tetap berusaha karena, karena itu Honda tetap menghargainya.

"Jelas memar dan babak belur."

"Tidak dalam kondisi fisik terbaiknya. Dia memiliki banyak dampak, dia banyak terjatuh di Jerman."