Sinyal Bahaya dari Honda, Alex Rins Pastikan Hal Ini usai Membalap di Belakang Rekan Marc Marquez

By Fiqri Al Awe - Rabu, 17 Mei 2023 | 09:00 WIB
Pembalap LCR Honda, Alex Rins membuat komentar menarik usai sempat berada di belakang rekan setim Marc Marquez, Joan Mir pada gelaran MotoGP Prancis 2023. (MOTOGP.COM)

Baca Juga: Dampak Tabrakan dengan Alex Marquez, Adik Valentino Rossi Ngaku Alami Rasa Sakit di Bagian Tubuh Ini

Apalagi Marquez juga tampil luar biasa pada seri kemarin.

Kendati berakhir DNF atau tak menyelesaikan balapan, The Baby Alien berhasil mengamankan starting grid ke-2 dan sempat bersaing memperebutkan podium.

"Saya di belakang Joan Mir selama lima putaran pada saat sprint," bebernya.

"Dan, wow!"

"Saya sungguh takjub, sebab dia bisa membawa sepeda motor itu tetap pada garisnya."

"Dia bisa membalap jauh lebih rapat dari saya."

"Saya harus mengambil risiko lebih besar saat menyalipnya dengan pengereman."

"Jika Anda melihat waktu putaran, Honda dengan sasis Kalex tampil sangat bagus," imbuh Rins.

Baca Juga: Ngomongin Marc Marquez, Ini Isi Pembicaraan para Peraih Podium di MotoGP Prancis 2023