Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Bikin KO Lawan Pakai Tendangan, Rekan Charles Oliveira Sampaikan Sinyal Bahaya ke UFC

By Fiqri Al Awe - Senin, 3 April 2023 | 09:00 WIB
Jagoan MMA, Gustavo Gabriel (paling kiri) berfoto dengan petarung UFC, Charles Oliveira (dua dari kiri). (INSTAGRAM.COM/@GUSTAVOGABRIELMMA)

Baca Juga: Ciri Khas Minta Disabung Cepat Hilang, Khamzat Chimaev Dapat Sentilan Menohok

"Saya akan membangun rekor kemenangan beruntun tersebut."

"Kemudian pada akhir tahun nanti saya akan bergabung dengan organisasi terbaik."

"Organisasi tersebut ialah UFC," sambungnya.

Naman Gustavo Gabrriel mungkin belum dikenal banyak penggila tarung.

Hal ini tidaklah aneh mengingat dia belum resmi gabung ajang pimpinan Dana White.

Meski begitu, dia merupakan prospek yang cukup menjanjikan.

Kemampuannya dalam mengamankan kemenangan finish begitu memukau.

Bayangkan saja, dia tercatat menang finish sebanyak 13 kali dari total 15 kemenangannya.

Sebenarnya Gabriel sudah mendapatkan perhatian dari UFC.