Sudah Tahu Bahunya Bakal Dislokasi, Jagoan UFC Ini Minta Wasit Tetap Lanjutkan Duel

By Fiqri Al Awe - Senin, 24 Oktober 2022 | 11:00 WIB
Momen duel TJ DIllashaw melawan Aljamain Sterling pada UFC 280 (23/10/2022) WIB, di Abu Dhabi. (TWITTER/@MIRRORFIGHTING)

"Itu terjadi saat saya baru mau bersiap untuk duel hari ini."

Baca Juga: UFC 280 - Penantang Sebut Raja Kelas Bantam Bukan Seorang Petarung, apalagi Sosok yang Berbahaya

"Saya mungkin mengalami dislokasi 20 kali selama latihan," tambahnya.

TJ Dillashaw cukup emosional dengan kekalahannya di UFC 280.

Perasaannya kian meledak-ledak karena persiapan duel ini begitu sulit baginya.

"Sejauh karier saya, ini adalah pelatihan paling berat," tukasnya.

"Karena hal itu saya sangat emosional," pungkas Dillashaw.

Baca Juga: Islam Makhachev Habisi Raja Kuncian, Korban Alexander Volkanovski Ngidam Dilatih Khabib