Bos UFC Bela Petarung Cemen yang Ngacir di Tengah Pertarungan

By Fiqri Al Awe - Senin, 22 Juni 2020 | 11:15 WIB
Petarung UFC, Max Rohskopf, saat meminta kepada cornerman-nya agar pertarungan melawan Austin Hubbard dihentikan. (TWITTER/@ESPN)

Memulai karier tinju sejak usia 1 tahun akhirnya White beralih tugas menjadi pelatih.

Baca Juga: Cetak Rekor Baru Kelas Berat, Petarung Ini Tetap Dicap Bodoh oleh Bos UFC

Hingga akhirnya White mulai menjadi manajer untuk petarung-petarung tangguh sekelas legenda Chuck Liddell dan juga Tito Ortiz.

Setidaknya hal tersebut mungkin yang membuat White sudah sangat mengerti apa yang pasti dhadapi oleh para petarung.

Bagaimanapun juga petarung tetaplah manusia yang tentu punya rasa takut dan juga pesimistis.

Terlepas dari viralnya tindakan Roshkopf yang kabur dari duel, UFC Vegas 3 kemarin cukup menyajikan pertarungan yang menarik.

Salah satunya kemenangan Belal Muhammad atas lawannya Lyman Good yang membuat petarung Palestina ini sukses memperpanjang rekor.

Baca Juga: UFC Vegas 3 - Bermandikan Darah, Petarung Palestina Perpanjang Rekor