Hasil Final Korea Open 2019 - Fajar/Rian Bawa Pulang Gelar Juara

By Agung Kurniawan - Minggu, 29 September 2019 | 11:40 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, saat menjalani laga melawan Li Junhui/Liu Yuchen pada babak semifinal Korea Open 2019. (BADMINTON INDONESIA)

Baca Juga: Tampil Minor, Jorge Lorenzo Dinilai Jauh dari Harapan Awal

Selepas jeda, Indonesia langsung menambah keunggulannya usai pukulan yang dilancarkan oleh Fajar Alfian gagal dikembalikan oleh Takeshi Kamura.

Kedudukan kembali imbang 12-12 usai pengembalian yang dilakukan oleh Fajar Alfian hanya menyangkut di net.

Pukulan Takeshi Kamura yang mengarah keluar lapanagan pertandingan membuat wakil Indonesia tersebut kembali membuat jarak dengan keunggulan 14-12.

Fajar/Rian selalu memimpin dalam perolehan angka, hingga gim kedua berakhir untuk kemenangan wakil Indonesia tersebut dengan skor 21-17.