Agum Gumelar Ungkap Keberhasilan Kinerja KP PSSI

By Ferril Dennys Sitorus - Sabtu, 13 Agustus 2016 | 01:17 WIB
Ketua Komite Ad Hoc, Agum Gumelar, ingin melaporkan hasil kerjanya pada Presiden Joko Widodo. (FERNANDO RANDY/BOLA/JUARA.net)

Selain itu, ada juga nama mantan Panglima TNI, Jenderal Moeldoko yang dikabarkan akan ikut meramaikan bursa pencalonan.

Nama lain dari kalangan sipil, mantan Manajer PSM Makassar Erwin Aksa yang menyatakan siap untuk berada di bursa pencalonan pada Kamis (11/8/2016) dan Direktur PT Gelora Trisula Semesta Djoko Driyono juga dikabarkan akan kembali ikut dalam pencalonan.

[video]https://video.kompas.com/e/5081023567001_v1_pjuara[/video]