Pemain Baru Putaran ke-2 TSC, Sedikit yang Memuaskan

By Minggu, 11 September 2016 | 09:08 WIB
Duel striker PSM Makassar, Luis Ricardo (kiri), dengan bek Semen Padang, Cassio Fransisco dalam laga kedua tim di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Jumat (9/9/2016). (DOK. PT GTS)

Torehan tersebut merupakan satu-satunya gol yang lahir dari pemain baru lokal di putaran kedua. Torehan Susanto itu semakin terasa spesial jika menimbang bahwa yang bersangkutan sebelumnya berasal dari kancah ISB B (Persatu Tuban).

Bandingkan dengan pencapaian pemain-pemain baru lainnya, seperti Greg Nwokolo (Persipura), Djibrili Coulibaly (Persija), hingga Okto Maniani (Arema Cronus).

Nama-nama tenar tersebut justru gagal mencetak gol meski tampil penuh bersama klub baru masing-masing.

Pemain Baru di Putaran Kedua TSC 2016:

PERSIJA

  • Rodrigo Tosi, Striker, 38 menit
  • Djibril Coulibaly, Striker, 90 menit

PERSELA

  • Choi Hyun-yeon, Gelandang, 90 menit
  • Gustavo Da Conceicao, Gelandang, 90 menit, 1 gol
  • Romeo Pilipovic Bek 60 menit

PSM

  • Luiz Ricardo, Striker, 90 menit, 2 gol
  • Willem Jan Pluim, Gelandang, 90 menit
  • Ronald Hikspoors, Gelandang, 90 menit
  • Titus Bonai, Striker, 29 Menit

AREMA

  • Marcio Teruel, Gelandang, 90 menit
  • Okto Maniani, Gelandang, 90 menit

BALI UNITED

  • Zoran Knezevic, Gelandang, 90 menit
  • Daniel Hefferman, Striker, 90 menit
  • Abdul Rahman, Bek, 90 menit

PERSIPURA