Sambut Asian Games 2018, 4 Jajanan Pasar Khas Palembang Ini Wajib Banget Dicoba!

By Sajian Sedap - Rabu, 2 Mei 2018 | 13:42 WIB
Masjid Agung Palembang (Tribunnews)

PestaAsia.com – Indonesia kaya akan beragam jenis kulinernya. Tidak hanya makanan berat, jajanan khasnya pun berbeda disetiap daerah.

 

Namun secara khusus kita akan membahas jajanan pasar khas

Kalau jajanan pasar yang satu ini pasti sering kita lihat.


resepbiyen.com

Kalau tidak suka terlalu suka manis, kita bisa mencoba ragit.

Ragit adalah roti jala berbentuk segitiga yang disuguhkan dengan kuah kari.

Biasanya ditambahkan juga daging sapi.

Menggiurkan banget, kan?


Atau lebih dikenal dengan ketan srikaya.

Kue manis ini hadir dengan bentuk yang cantik dengan perpaduan ketan dan srikaya.

Ketan yang digigit bersamaan dengan srikaya akan menciptakan rasa manis yang unik dimulut.

Sudah pernah dicoba?

(Baca juga: 

cookpad.com

Jajan pasar yang cukup unik dari Palembang adalah dodol agar.

Bentuknya mirip dengan dodol pada umumnya.