3 Efek Berolahraga di Bawah Terik Matahari

By Bobo ID - Jumat, 11 Mei 2018 | 14:41 WIB
Efek berolahraga di bawah terik matahari (Creative Commons)

PestaAsia.com – Berolahraga di luar ruangan memang memberikan suasana baru yang lebih segar.

Namun, jika dilakukan di bawah terik matahari, ternyata dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan.

Jika kita berada dalam lingkungan panas, lembab, dan tidak berangin, maka keringat tidak dapat menguap.

Ini membuat tubuh kita tidak bekerja dengan baik dalam mengeluarkan panas yang dihasilkan setelah berolahraga.

Nah, kalau sudah begitu, maka suhu tubuh bisa meningkat tinggi secara cepat, dan ini berbahaya.

Meskipun begitu, olahraga di bawah terik matahari tidak perlu kita hindari.

Sebab, bagaimana pun berolahraga itu baik dan risikonya bisa dihindari dengan cara yang tepat.

Di bawah ini adalah beberapa kondisi yang mungkin kita rasakan saat berolahraga di luar ruangan dan di bawah terik matahari.

1. Kram

Kram bisa kita rasakan saat otot kita terasa nyeri.