3 Jenis Olahraga yang Sering Dilakukan Ini Bisa Membuat Cedera Otot

By Bobo ID - Sabtu, 2 Juni 2018 | 20:02 WIB
Sepak bola merupakan olahraga yang sering menimbulkan cedera. (Pixabay)

hari sebenarnya bertujuan untuk membuat tubuh kita sehat dan bugar.

Namun, olahraga juga bisa menimbulkan risiko cedera, lo. terutama pada otot bahu, tangan, kaki.

Cedera ini bisa terjadi karena olahraga tidak dilakukan dengan benar.

Cedera juga bisa terjadi karena tubuh dipaksa olahraga secara berlebihan.

Nah, ada beberapa olahraga yang sering kita lakukan yang juga sering memicu cedera.

1. Sepak Bola dan Futsal

Futsal merupakan sepak bola versi kecil.

Sepak bola dan futsal merupakan olahraga permainan yang mengandalkan kaki.

Biasanya, anak laki-laki sering bermain olahraga ini bersama-sama saat sore hari.

Namun, futsal dan sepak bola merupakan olahraga yang sering menimbulkan cedera.