Tidak Sembarangan, Ini Mitos Dalam Pembuatan Tape Ketan Khas Betawi

By Sajian Sedap - Rabu, 13 Juni 2018 | 14:46 WIB
Mitos pembuatan tape ketan. (dannylovetoeat.blogspot.com)
  1. Tidak boleh berisik

Ini adalah syarat yang paling unik.

Konon saat mengukus tape ketan, orang yang memasaknya tidak boleh berisik.

Bahkan sebagian besar tidak bersuara dan tidak akan bisa diajak mengobrol.

Mereka baru boleh mengobrol jika ketan sudah selesai dikukus dan hasilnya berhasil.

BACA JUGA: Asisten Ashanty Unggah Foto Arsy dan Arsya Sahur Pagi-Pagi, Begini Komentar Netizen

 

Sebagian besar masyarakat Betawi percaya dengan mitos ini.

Bukan karena hal mistis, melainkan lebih kepada kehigienisan saat membuatnya.

Wah, unik banget, ya?

BACA JUGA: Supaya Nastar Mengkilap Cantik, Patut Tahu Tips Sederhana di Bawah Ini